Wikiherbal
Kapulaga
Ammomum cardamomum Wild.
Habitat Hidup
Tanaman ini terutama menyenangi wilayah dengan kelembaban yang tinggi, curah hujan antara 2.500-4.000 mm pertahun, suhu tahunan yang kurang lebih hangat dan stabil (23-28 °C), dan banyak hari hujan (sekurangnya 136 hari dalam setahun).
Manfaat dan Kegunaan
Biji Kapulaga berkhasiat sebagai obat batuk dan obat perut kembung. Selain itu, Kapulaga juga memiliki efek anlagesik (anti nyeri).
Rekomendasi artikel wikiherbal populer